Nggalek.co

nggalek.co adalah media advokasi kepentingan warga Trenggalek melalui tulisan, dokumentasi sejarah kota dan daerah, dokumentasi peristiwa dan dinamika yang belangsung di desa-desa, saluran penyadaran berbasis jurnalisme warga (citizen journalism) serta kliping berbagai peristiwa keseharian yang tak dianggap penting lainnya.

Merayakan Kemerdekaan dalam Bayang-Bayang Penjajahan Tambang

Sudah menjadi kebiasaan bila setiap malam 17 Agustus, masyarakat mengadakan doa bersama, mengucapkan syukur, dan mengirimkan doa kepada seluruh pahlawan yang gugur.Ini bukan hanya formalitas ritual, melainkan ekspresi rasa terima kasih yang mendalam kepada para pahlawan yang telah berjuang dan mengorbankan nyawa untuk mencapai kemerdekaan. Jadi, kehadiran kita dalam doa bersama itu menggambarkan rasa solidaritas dan persatuan sebagai bangsa. Keesokan harinya, yakni pada pukul 7...

Muhammad Syaiful Rahman: Tambang Emas Merusak Bentang Alam dan Bentang Kehidupan Masyarakat Agraris

Dampak jangka pendek terhadap lingkungan yang paling kelihatan yaitu hilangnya atau musnahnya tumbuhan, tanaman produktif dan hewan yang ada di lokasi.